Kekasihku sudah mati dua tahun lalu. Aku sangat mencintainya. Aku menangisi pusara yang menyimpan jasadnya. Air mataku tak bisa dibendung, membanjir. Mataku bengkak dan merah, wajahku layu tak bersinar. Cinta pertamaku pergi. Aku tak akan pernah bisa melupakannya. Aku jatuh cinta padanya di saat yang tak kuharapkan.
Memang benar, best thing happen unexpected.
Januari 14, 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar